Apakah Candi Muaro Jambi Laik Dikunjungi? 
Couchsurfing / Kopdar / Pelesiran

Apakah Candi Muaro Jambi Laik Dikunjungi? 

“Dari mana?” Seorang petugas tanpa seragam tiba-tiba datang mendekat dan bertanya kepadaku. “Dari Palembang, Pak,” jawabku sopan. “Oh maksud saya, apakah adik ini dari media?” Heh, belum apa-apa kok pertanyaannya aneh begini ya. Kalau aku dari media trus kenapa? Kalau nggak kenapa? Karena aku gak ngerti maksud dan tujuan si bapak ini, akhirnya aku jawab … Baca lebih lanjut

Cara Mudah Koreksi Nama Penumpang AirAsia
Pelesiran / Tips

Cara Mudah Koreksi Nama Penumpang AirAsia

“Beli tiket dulu atau bikin paspor dulu?” Salah satu sepupuku pernah nanya begitu dulu setelah tahu aku melakukan perjalanan ke negara tetangga. Nah, untuk menjawab pertanyaan itu sebetulnya gampang. Paling aman sih memang bikin paspor dulu baru deh pesan tiket. Namun, kedatangan tiket promo itu kan hampir selalu kayak orang jatuh cinta. Kadang datangnya tiba-tiba. … Baca lebih lanjut

Gimana Rasanya Bergelantungan di Langkawi Cable Car?
Pelesiran

Gimana Rasanya Bergelantungan di Langkawi Cable Car?

“Buk, nanti di Langkawi kita akan naik cable car.” “Apa itu cable car?” “Kereta gantung, buk. Kayak yang ada di Taman Mini.” “Gak mau. Ibuk takut. Ibuk nunggu di bawah aja.” Doeng, hahaha, belom apa-apa ibuk sudah meduan. Dalam bahasa Palembang meduan itu ialah ketakutan yang berlebihan terhadap sesuatu. Kalau bahasa fisikanya itu : paranoid. … Baca lebih lanjut

[Giveaway] Di Balik Layar Antologi ”Backpacker Wannabe”
Serba

[Giveaway] Di Balik Layar Antologi ”Backpacker Wannabe”

“Belakangan ini, istilah backpacker mendadak booming. Backpacker identik dengan perjalanan murah. Tak jarang banyak yang salah kaprah dalam mengartikan perjalanan ala ransel ini. Semakin murah, semakin irit, semakin menyiksa diri, maka akan semakin layak menyandang gelar backpacker. Bukan seperti itu… Backpacker adalah smart traveler. Smart dalam menentukan tujuan, smart dalam memilih tempat menginap dan smart … Baca lebih lanjut

Melongo Takjub di Museum Bank Indonesia
Kopdar / Pelesiran

Melongo Takjub di Museum Bank Indonesia

“Mas maaf air minum dan tasnya harus dititipkan,” ujar seorang petugas sembari mendekatiku. “Wah, museumnya lumayan ketat, nih!” batinku. Sebelum ke museum Bank Indonesia ini aku juga mendatangi museum Bank Mandiri yang berada di sebelahnya. Di museum Bank Mandiri nggak pake acara titip tas segala, sih. Tapi ya udahlah, namanya juga peraturan kan dibuat demi … Baca lebih lanjut

Kopdar Gelora Sentosa : Dari Nasi Minyak Hingga Es Kacang Merah
Kopdar / Kuliner

Kopdar Gelora Sentosa : Dari Nasi Minyak Hingga Es Kacang Merah

“Kita makan apa nih, Yan?” “Udah pernah nyobain Nasi Minyak? Mau coba nggak?” “Wah baru pertama kali denger nih tentang nasi minyak. Boleh juga!” Jadilah, aku dan mas Hendra [hensamfamily dot wordpress dot com] melaju ke sebuah rumah makan yang terkenal akan nasi minyaknya yang lezat. Tepatnya di rumah makan Abuk di daerah Dempo. Sayang … Baca lebih lanjut

Kuliner Palembang ”Maknyus” ala Pak Bondan : Mie Celor
Couchsurfing / Kuliner

Kuliner Palembang ”Maknyus” ala Pak Bondan : Mie Celor

“Yan ajakin makan pempek dong!” “Ya monggo ke Palembang! Cinih cinih ntar diajakin makan pempek sampe mabok” –kasih racun (cinta) di adonan pempek. Hehehe. Lama bergaul di dunia maya aku sudah beberapa kali ketemuan/kopdar aka kopi darat (walau nggak selalu ngopi, sih! malah kebanyakan ngirup cuko pempek hehe) sama temen dari sosial media. Dan yup, … Baca lebih lanjut