Mau ke Taman Nasional Tanjung Puting? Perhatikan 5 Hal Ini
Pelesiran

Mau ke Taman Nasional Tanjung Puting? Perhatikan 5 Hal Ini

Niat hati mendatangi Taman Nasional Tanjung Puting untuk bertemu orangutan, eh yang ada aku malah ketemu Abu Nawas. Seneng? Iya sih, soalnya orangnya lucu walau nggak (se)menggemaskan kayak aku. Tahu nggak, pulang-pulang, aku langsung mandi kembang 8 rupa biar nggak ketularan bocor kayak dia. Apa jadinya coba jika aku yang pendiam nan kalem ini *uhuk, menjelma jadi makluk … Baca lebih lanjut

Abu Nawas di Taman Nasional Tanjung Puting
Pelesiran

Abu Nawas di Taman Nasional Tanjung Puting

Klotok yang kami tumpangi melaju pelan di Sungai Sekonyer pasca mengunjungi camp Leakey yang terkenal itu. Aku memilih duduk di atap klotok. Bersama mas Andrew, Gilang dan Rizki, kami berempat berusaha menyecap kesyahduan hutan Kalimantan sembari menyusuri sungai tenang yang airnya berwarna hitam pekat. Pelesiran ini memang terasa sangat berbeda. Cukup dengan duduk diam, merasakan … Baca lebih lanjut