“Semoga mas Yayan suatu saat dapat liburan ke Langkawi ya,” ujar mbak Sri, 6 tahun lalu sambil memberikan selembar kartu pos bergambar Pantai Cenang. “Wah bagus banget ya, mbak!” sahutku antusias. “Iya mas Yayan, nanti ajak Ibu ke sana, ya.” Aku membatin dalam hati : InsyaAllah. Waktu berlalu, hari terus berganti. Siapa sangka, sejak pertemuan … Baca lebih lanjut